Tidak Ada Korban Jiwa dalam Terbakarnya Gudang Biskuit di Cengkareng

- Jurnalis

Senin, 26 Juni 2023 - 22:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tidak Ada Korban Jiwa dalam Terbakarnya Gudang Biskuit di Cengkareng

JAKARTA – Sijago merah melalap sebuah pergudangan penyimpanan dan bekas pabrik biskuit di Jalan Raya Daan Mogot, tepatnya Jalan H. Jairi RT. 008/002, Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat, Senin (26/06/2023) malam. Berdasarkan Informasi sementara, belum ada korban jiwa dalam peristiwa hebat itu.

Lurah Rawa Buaya, Syafwan Busti mengatakan saat kebakaran, bahwa tidak ada pekerja di dalam gudang. Pihaknya juga akan menulusuri gudang tersebut ketika api telah padam, guna mengetahui ada atau tidaknya korban jiwa dalam peristiwa hebat itu.

“Sementara tadi menurut informasi ini gudang kosong. nanti kita periksa lagi, kita sisir setelah padam,” ucap ucap Syafwan di lokasi.

Baca Juga :  VIRAL! The Changcuters Terima Tantangan Ramadan Ter-Sedaap !

Bahkan Syafwan pun menduga api berasal dari kompresor yang ada dalam gudang tersebut. Ia mengatakan pergudangan biskuit itu telah beralih fungsi menjadi tempat penyimpanan. 

“Ada tiga bidang, ada alat berat kemudian ada ban, kemudian ada alat kesehatan ya,” katanya.*(SR)

Berita Terkait

SPKT Polres Priok, Terima Pengaduan Anak-Anak Tersasar, Pamapta dan Unit PPA Langsung Respon Cepat Membantu
Street Class Project Vol. 1: Belajar Budaya Pesisir di Pinggiran Jakarta Utara
Gedung Pusat Kajian Islam Asia Tenggara Resmi Dibangun di Jakarta
Pemprov DKI dan Kejaksaan Agung Bersinergi Cegah serta Tangani Judi Online
Taman Palem Mall Berubah Jadi Lautan Musik! Rocktober ‘Guitar Space’ Sukses Hebohkan Jakarta Barat
Patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan dalam Rangka Jaga Jakarta, Jamin Kamtibmas Aman 
Kasatbinmas Polres Priok Hadiri Acara Hari Santri 2025 dan Pelantikan Pengurus MWC NU se-Jakarta Utara
Gubernur Pramono Apresiasi Jakarta Running Festival

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 11:32 WIB

SPKT Polres Priok, Terima Pengaduan Anak-Anak Tersasar, Pamapta dan Unit PPA Langsung Respon Cepat Membantu

Senin, 27 Oktober 2025 - 09:02 WIB

Street Class Project Vol. 1: Belajar Budaya Pesisir di Pinggiran Jakarta Utara

Senin, 27 Oktober 2025 - 08:57 WIB

Gedung Pusat Kajian Islam Asia Tenggara Resmi Dibangun di Jakarta

Minggu, 26 Oktober 2025 - 18:13 WIB

Pemprov DKI dan Kejaksaan Agung Bersinergi Cegah serta Tangani Judi Online

Minggu, 26 Oktober 2025 - 12:58 WIB

Patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan dalam Rangka Jaga Jakarta, Jamin Kamtibmas Aman 

Berita Terbaru

Berita Aktual

Gedung Pusat Kajian Islam Asia Tenggara Resmi Dibangun di Jakarta

Senin, 27 Okt 2025 - 08:57 WIB