Puluhan Jemaat Sambut Gembira, Diresmikan nya Rumah Ibadah Gereja Bethel Indonesia(GBI) Imanuel di Jalan Arjuna

- Jurnalis

Minggu, 16 Mei 2021 - 15:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Puluhan Jemaat Sambut Gembira, Diresmikan nya  Rumah Ibadah Gereja Bethel Indonesia(GBI) Imanuel di Jalan Arjuna

Suararealitas.com, JAKARTA – Umat Kristiani Protestan Pantekosta menyambut gembira dengan di resmikannya rumah ibadah Gereja Bethel Indonesia (GBI) Imauel (House Of Transformation) JL. Arjuna di Hotel Mega Angrek Lt Dasar Kecamatan Tanjung Duren Jakarta Barat. Minggu (16/5/2021)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara peresmian rumah ibadah GBI Imanuel JL. Arjuna di hadiri oleh ketua BPD GBI DKI Jakarta Pdt. Kiky Tjahjadi. Mth, para pengurus gereja Pdt. Maringan, Pdt. Agus irawan sebagai sekertaris 1 dan 2 BPD GBI DKI Jakarta, Pdt. F. Suherman perwakilan sektor Palmerah GBI DKI Jakarta dan di hadiri oleh puluhan Jemaat dari berbagai daerah yang ada di wilayah DKI Jakarta.

Acara peresmian tersebut tetap mengikuti aturan pemerintah dengan menerapkan protokol kesehatan diantaranya,para jemaat wajib menggunakan masker, pengukuran suhu tubuh sebelum masuk ke ruangan ibadah ,mencuci tangan di tempat yang sudah di sediakan oleh petugas, jemaat duduk di kursi yang sudah di atur social distancing, dan setiap jemaat wajib menunjukan undangan.

Baca Juga :  Dalam Rangka Operasi Zebra Jaya 2023 Polda Metro Jaya Gelar Uji Emisi Gratis

Ev. Anton Sinaga Ketua Koordinator / Wakil Gembala GBI JL. Arjuna menjelaskan, awal mula bisa berdiri gerja ini semua atas kehendak tuhan dengan berbagai halangan dan rintangan yang cukup panjang. Namun bisa kita lewati bersama.

“Kami sangat bersukur rumah ibadah ini bisa berjalan sesuai harapan, awalnya jemaat kita terdiri dari kepala 4 keluarga dan terus berkembang sekarang sudah mencapai 50 jiwa yang mengikuti ibadah di GBI JL. Arjuna ini. Dan kami berharap kedepannya jemaat terus bertambah dan terus berkembang.” Ujarnya

Baca Juga :  Waspada! Pintu Air Pasar Ikan Naik Siaga Dua, 9 Wilayah Jakarta Berpotensi Terdampak Banjir

Selain itu kami juga tidak terlepas dari ibu gembala pembina ibu Neno yang selalu membina dan membimbing kami di jalan tuhan. Sehingga gereja ini bisa berkembang dan maju dengan mengemban amanat tuhan yesus.

Ia berharap dengan di resmikannya GBI JL. Arjuna ini, para jemaat bisa membawa perubahan menjadi orang yang baru dalam sebuah transformasi mulai dari sikap dan prilaku dan perbuatan yang lebih santun dan beradab.

Ev. Israeil Neno wakil koordinator menambahkan, dengan mengucap puji tuhan gereja bethel indonesia (GBI) JL. Arjuna ini bisa menjadi sarana untuk membangun keluarga dan umat kristiani.

“Pada dasarnya kami ingin membangun suasana kekeluargaan dalam persekutuan dalam nama tuhan di satu rumah ibadah yaitu GBI ini.” Ucapnya

Pewarta : AMR/Red

Berita Terkait

Polres Priok Ungkap Kasus Penipuan dan Penggelapan Kendaraan Bermotor, Lanjut Dikembalikan Kepada Pemilik
Rayakan RGE FOUNDER’S DAY 2025 APICAL Tanam 500 Bibit Mangrove di Hutan Kota Rorotan Sebagai Komitmen Terhadap Lingkungan
Dukung Kemajuan Bangsa, Babinsa Hadiri Pemberian Sertifikat Duta Pelajar Anti Narkoba
Santunan Anak Yatim, Langkah Mulia FBR Ranjau Barat G.0361
SPKT Polres Priok, Terima Pengaduan Anak-Anak Tersasar, Pamapta dan Unit PPA Langsung Respon Cepat Membantu
Street Class Project Vol. 1: Belajar Budaya Pesisir di Pinggiran Jakarta Utara
Gedung Pusat Kajian Islam Asia Tenggara Resmi Dibangun di Jakarta
Pemprov DKI dan Kejaksaan Agung Bersinergi Cegah serta Tangani Judi Online

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:18 WIB

Polres Priok Ungkap Kasus Penipuan dan Penggelapan Kendaraan Bermotor, Lanjut Dikembalikan Kepada Pemilik

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:18 WIB

Rayakan RGE FOUNDER’S DAY 2025 APICAL Tanam 500 Bibit Mangrove di Hutan Kota Rorotan Sebagai Komitmen Terhadap Lingkungan

Senin, 27 Oktober 2025 - 15:06 WIB

Dukung Kemajuan Bangsa, Babinsa Hadiri Pemberian Sertifikat Duta Pelajar Anti Narkoba

Senin, 27 Oktober 2025 - 14:50 WIB

Santunan Anak Yatim, Langkah Mulia FBR Ranjau Barat G.0361

Senin, 27 Oktober 2025 - 11:32 WIB

SPKT Polres Priok, Terima Pengaduan Anak-Anak Tersasar, Pamapta dan Unit PPA Langsung Respon Cepat Membantu

Berita Terbaru

Berita Aktual

Santunan Anak Yatim, Langkah Mulia FBR Ranjau Barat G.0361

Senin, 27 Okt 2025 - 14:50 WIB