Lurah Kembangan Selatan Imbau Pengendara Cari Jalan Alternatif Saat Tinjau Banjir

- Jurnalis

Senin, 7 Juli 2025 - 12:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TERPANTAU: Lurah Kembangan Selatan, RM Pradana Putra saat tinjau banjir dan imbau para pengendara. (Foto: Istimewa).

TERPANTAU: Lurah Kembangan Selatan, RM Pradana Putra saat tinjau banjir dan imbau para pengendara. (Foto: Istimewa).

JAKARTA, suararealitas.co – Lurah Kembangan Selatan, RM Pradana Putra bersama Camat Kembangan, Joko Suparno meninjau genangan air di Lampu Merah Ring Road, Kembangan, Senin (7/7/2025) dini hari.

Dalam peninjauan itu, Lurah bersama Camat juga menyambangi warga RT 03 yang terdampak banjir.

Danang sapaan akrab Lurah Kembangan Selatan mengatakan, bahwa titik banjir di wilayah Kecamatan Kembangan tepat di Lampu Merah Ring Road, Centiga dengan ketinggian sekitar 30 cm.

“Genangan hanya di Lampu Merah Ringroad Centiga Kembangan Sedalam sebetis orang dewasa,” katanya.

Selain itu, ia menghimbau kepada para pengguna jalan agar memilih jalan lain dikhawatirkan kendaraan tak sanggup melewati genangan air.

“Himbauan kepada warga yang akan melintasi lampu merah ringroad Centiga, menuju Ciledug ataupun Cengkareng, agar cari jalur alternatif karena banyak kendaraan bermotor mogok,” imbuhnya.

Baca Juga :  Selama Ramadhan, Uus Kuswanto Ajak Masyarakat Berperan Aktif Jaga Keamanan Lingkungan

Danang mengungkapkan, hingga saat ini petugas dari Kepolisian dibantu Dishub, Satpol PP dan PPSU terus mengurai kemacetan.

Bahkan Camat Kembangan, Lurah bersama jajaran mengirim bantuan dari Dinas Sosial berupa makanan dan minuman kepada warga yang terdampak banjir.

Berita Terkait

Proyek Asal Jadi di Rusun Pesakih: Anggaran Besar hingga Hasil Mengecewakan, Warga Desak Evaluasi
Aneh, Bangunan Tanpa PBG Belum Disegel Mati Citata Jakbar
Ledakan Tabung Gas 12 Kg di Cengkareng, 2 Orang Terluka hingga Hancurkan Rumah
Top Team Workshop, Gubernur DKI Tegaskan Pentingnya Kepemimpinan Kolaboratif dan Inovatif
Reformasi Polri, FWK: Publik Rindukan Polisi yang Mengayomi
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Wali Kota Jakbar Gandeng Forkopimko Tanam Jagung di Urban Farming Semanan
Menuju Kota Global, Gubernur DKI Terima Delegasi Singapura
Tanggap Bencana, BRI Hayam Wuruk bersama YBM Brilian Regional Office Banten Salurkan Bantuan Korban Terdampak Kebakaran

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 12:42 WIB

Proyek Asal Jadi di Rusun Pesakih: Anggaran Besar hingga Hasil Mengecewakan, Warga Desak Evaluasi

Senin, 20 Oktober 2025 - 13:08 WIB

Aneh, Bangunan Tanpa PBG Belum Disegel Mati Citata Jakbar

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:54 WIB

Ledakan Tabung Gas 12 Kg di Cengkareng, 2 Orang Terluka hingga Hancurkan Rumah

Jumat, 10 Oktober 2025 - 21:52 WIB

Top Team Workshop, Gubernur DKI Tegaskan Pentingnya Kepemimpinan Kolaboratif dan Inovatif

Kamis, 9 Oktober 2025 - 12:42 WIB

Reformasi Polri, FWK: Publik Rindukan Polisi yang Mengayomi

Berita Terbaru