Ancala Hils: Cafe di Cianjur yang Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lokal

- Jurnalis

Jumat, 30 Mei 2025 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cianjur, suararealiltas.co – Kampung Layung Sari, Desa Cibeureum, Kecamatan Loji, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, dikenal dengan keindahan alamnya, panorama Gunung Pangrango, dan hasil pertanian yang melimpah.  Keindahan ini kini semakin lengkap dengan hadirnya Ancala Hills, sebuah cafe & resto yang diresmikan pada Jumat, 30 Mei 2025.

Pembukaan Ancala Hills diresmikan oleh Ibu Merise, seorang jurnalis dari media Cakra News.  Cafe & resto yang beralamat di KP. Layung Sari, Desa Cibeureum RT 01/RW 05 ini menawarkan beragam menu kekinian yang disukai kaum milenial dan Gen Z, dengan pemandangan pegunungan yang menawan.  

Selain sajian kuliner, Ancala Hills juga menyediakan paket pre-wedding, ruang meeting, dan live music, menjadikannya tempat yang ideal untuk keluarga, kolega, pertemuan bisnis, dan komunitas.

Acara grand opening dihadiri oleh masyarakat sekitar dan aparatur pemerintahan Desa Cibeureum.  Acara diawali dengan doa yang dipimpin oleh Ibu Ustadzah Hasti Rahayu, dilanjutkan dengan pengguntingan pita dan pemotongan tumpeng.  Ibu Merise, selaku pemilik Ancala Hills, menyampaikan sambutan ramah tamah.

Baca Juga :  SMKM Optimalkan Konstruksi Tahan Pangan, Siap Alokasikan Laba Bersih untuk Investasi

Bapak Iman, perwakilan dari Desa Cibeureum, menyampaikan apresiasinya terhadap berdirinya Ancala Hills. Beliau melihat cafe ini sebagai peluang menciptakan lapangan kerja bagi warga sekitar dan mempromosikan potensi wisata Cibeureum.  Bapak Iman juga berharap Ancala Hills dapat berkolaborasi dengan UMKM lokal untuk memasarkan produk-produk mereka.

Kepala Desa Cibeureum, yang diwakili oleh Bapak Iman, “Kami menyambut positif kehadiran Ancala Hills dan berharap cafe ini dapat berkontribusi pada pengembangan pariwisata dan perekonomian desa, dengan tetap mematuhi peraturan pemerintah.” Ujarnya

Berita Terkait

Burgers, Music, and Flavor: Inside MOGUL’s Monstrous Birthday Bash
Surge Siapkan Eksekusi 5G BWA dan Ekosistem Digital Nasional, Sasar 45 Juta Rumah Tangga Potensial
Sidomulyo Selaras Perkuat Struktur Keuangan dan Tegaskan Komitmen terhadap Transparansi dan Pertumbuhan Berkelanjutan
Dari Sampah Jadi Listrik: Inovasi Teknologi Ovil Dukung Indonesia Capai Net Zero Emission
Grand Opening Tanta Restaurant & Lounge di Plaza Senayan: Merayakan Perpaduan Rasa Indonesia dan Barat
Suhardiman: Dibalik Kesuksesan Insurance Forum 2025, Jasaraharja Putera Dukung Penguatan Industri Asuransi Nasional
Tostem Studio BSD, Dealer Resmi Pintu dan Jendela Premium Dari Jepang
Huawei Resmi Hadirkan HUAWEI WATCH GT 6 Series di Indonesia, Smartwatch Bergaya Premium dengan Akurasi Virtual Cycling Power dan Daya Tahan Baterai 21 Hari

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 12:12 WIB

Burgers, Music, and Flavor: Inside MOGUL’s Monstrous Birthday Bash

Selasa, 21 Oktober 2025 - 11:10 WIB

Surge Siapkan Eksekusi 5G BWA dan Ekosistem Digital Nasional, Sasar 45 Juta Rumah Tangga Potensial

Jumat, 17 Oktober 2025 - 15:53 WIB

Sidomulyo Selaras Perkuat Struktur Keuangan dan Tegaskan Komitmen terhadap Transparansi dan Pertumbuhan Berkelanjutan

Jumat, 17 Oktober 2025 - 11:59 WIB

Dari Sampah Jadi Listrik: Inovasi Teknologi Ovil Dukung Indonesia Capai Net Zero Emission

Kamis, 16 Oktober 2025 - 15:29 WIB

Grand Opening Tanta Restaurant & Lounge di Plaza Senayan: Merayakan Perpaduan Rasa Indonesia dan Barat

Berita Terbaru